-->
 
Memasang Status Yahoo Messenger di Blog

BERANDAARCHIVEQUR'ANYASINTAHLILAMALAN

     
Bila Anda tertarik untuk memasang status Yahoo Messenger ini di Blogger, Anda dapat menyimak langkah-langkah pemasangannya di bawah ini.
1. Masuk ke akun Blogger Anda.
2. Klik Rancangan  Elemen laman Tambah Gadget.
3. Pilh HTML/JavaScript.
4. Copy kode di bawah ini dan paste di kotak Konten.
<a href="ymsgr:sendIM?YahooID"><img src="http://opi.yahoo.com/online?u=YahooID&m=g&t=14&l=us"/></a>
6. Ganti YahooID dengan ID Yahoo Anda dan angka 14 pada t=14 dengan angka icon status YM pilihan Anda. Pilihan model icon  YM dapat dilihat pada tabel di bawah ini.

noStatus OfflineStatus Online
0






1






2





3





4





5





6





7





8





9





10





11





12





13





14





15





16





17





18





19





20





21





22





23





24





6. Klik  SIMPAN.
7. Pindahkan posisi elemen status YM ke tempat yang strategis .
8. Klik tombol SIMPAN.
Selamat mencoba..

Posted On : 5 Agustus 2011 Time : 21.29
SHARE TO :
| | Powered By : C.(BH-elatos) | Copyright By : cuerosbhelatos | |